Anti Korupsi

1. Deskripsi Singkat

Materi ini membahas mengenai pengertian korupsi, konsep Anti Korupsi, upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi, tata cara pelaporan dugaan pelanggaran tindakan pidana korupsi dan menjelaskan gratifikasi. 

2. Hasil Belajar

Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu memahami anti korupsi di lingkungan kerjanya dengan baik  

3. Indikator Hasil Belajar

Setelah mengikut materi ini peserta latih mampu:  

- Menjelaskan pengertian Korupsi  

- Menjelaskan Konsep Anti Korupsi  

- Menjelaskan upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi

- Menjelaskan tata cara pelaporan dugaan pelanggaran tindakan pidana korupsi 

- Menjelaskan gratifikasi

  • Enrolled students: 30
Membangun Komitmen Belajar

1. Deskripsi Singkat 

Materi ini membahas mengenai esama warga pembelajar pada proses pelatihan, Menyiapkan diri untuk belajar bersama secara aktif dalam suasana yang kondusif,Merumuskan harapan-harapan yang ingin dicapai bersama baik dalam proses pembelajaran maupun hasil yang ingin dicapai di akhir pelatihan dan Merumuskan kesepakatan norma kelas yang harus dianut oleh seluruh warga pembelajar selama

2. Hasil Belajar

Setelah mengikuti materi ini, peserta mampu membangun komitmen belajar dalam rangka menciptakan iklim pembelajaran yang kondusif selama proses pelatihan berlangsung.

3. Indikator Hasil Belajar

Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:

- Mengenal sesama warga pembelajar pada proses pelatihan  

- Menyiapkan diri untuk belajar bersama secara aktif dalam suasana yang kondusif  

- Merumuskan harapan-harapan yang ingin dicapai bersama baik dalam proses pembelajaran maupun hasil yang ingin dicapai di akhir pelatihan

- Merumuskan kesepakatan norma kelas yang harus dianut oleh seluruh warga pembelajar selama pelatihan berlangsung  

- Merumuskan kesepakatan bersama tentang kontrol kolektif dalam pelaksanaan norma kelas  

- Membentuk organisasi kelas

  • Enrolled students: 30
Rencana Tindak Lanjut (RTL)

1. Deskripsi Materi

Materi ini menjelaskan tentang Menjelaskan pengertian dan ruang lingkup RTL, langkah-langkah penyusunan RTL dan penyusunan RTL.


2. Hasil Belajar

Setelah mengikuti materi ini peserta mampu menyusun rencana tindak lanjut dalam rangka pengelolaan limbah cair dii tempat kerjanya masing-masing.

3. Indikator Hasil Belajar

Setelah mengikuti materi ini peserta mampu:  

- Menjelaskan pengertian dan ruang lingkup RTL  

- Menjelaskan langkah-langkah penyusunan RTL  

- Penyusunan RTL

  • Enrolled students: 30