Penggunaan Si Bintang sebagai sarana komunikasi antara pemerintah kelurahan dan warga masyarakat telah mengurangi waktu yang dibutuhkan untuk mendapatkan informasi dan layanan administrasi kependudukan, seperti KTP, KK, dan akta kelahiran. Efisiensi ini tidak hanya berdampak pada percepatan proses administrasi, tetapi juga menekan biaya operasional serta mempermudah akses warga terhadap layanan…