Kebutuhan akan layanan telekomunikasi di Indonesia menunjukkan tren semakin meningkat. Tentu saja hal ini membutuhkan adanya pengawasan dan pengendalian yang intensif dari pemerintah daerah agar keberadaan menara telekomunikasi lebih terkendali dan tidak mengganggu keselamatan warga masyarakat di sekitarnya. Aksi perubahan ini dilatarbelakangi oleh kondisi saat ini, dimana terdapat …